Bangka Tengah

  • Bangka Tengah Promosikan Pulau Ketawai

    Kamis, 02 Juli 2015 03:11:48
    3767 klik
    Antara -- Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah, Provinsi Bangka Belitung membangun secara permanen plang nama Pulau Ketawai untuk menambah eksotis pulau yang memiliki luas 29,5 hektare itu. Ia mengatakan, ukuran tulisan Pulau Ketawai cukup besar sehingga sangat indah diabadikan dalam bentuk dokumentasi bagi pengunjung. ''Biasanya plang nama merupakan lokasi pemotretan awal bagi pengunjung untuk membuktikan mereka sudah masuk pulau nyiur melambai tersebut, makanya plang nama dibangun lebih bagus dari sebelumnya,'' ujarnya.
  • Wisatawan Kecewa 'Ketawai' Kini Menghilang

    Kamis, 06 Maret 2014 11:00:56
    2920 klik
    Tribun News -- Nita (23), warga Kacangpedang Pangkalpinang terkejut saat kapal yang mereka tumpangi merapat di dermaga Pulau Ketawai Kabupaten Bangka Tengah, Minggu (2/3/2014) lalu. Papan warna merah bertuliskan KETAWAI lenyap dari pinggir Pantai Pulau Ketawai. Padahal, papan berwarna merah bertuliskan ketawai tersebut merupakan ikon dari pulau yang kini menjadi salah satu tujuan wisatawan ke Pulau Bangka.
  • Avron Baru Bandara Depati Amir tak Juga Dimulai

    Rabu, 05 Januari 2011 17:36:47
    3259 klik
    Pos Belitung -- Komisi III DPRD Provinsi Babel akan memanggil Dinas Perhubungan dan Angkasa Pura untuk mempertanyakan keterlambatan pembangunan Avron baru (ruang tunggu) atau terminal di Bandara Depati Amir, Bangka. Sedianya pembangunan avron sudah dimulai 2010 dan selesai pada 2012. Namun hingga memasuki 2011 belum juga dikerjakan.
‹‹ 1 ››

Places di Bangka Tengah

Bandara Depati Amir

Minggu, 20 Februari 2011 17:08:53
Bandara Depati Amir merupakan bandara utama provinsi Kepupalaun Bangka Belitung. Nama Depati Amir diambil dari nama putra Depati Barin, yang dulu giat melakukan perlawanan terhadap penjajah Belanda, hingga akhirnya diasingkan ke Kupang, NTT. Depat...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara