Kapal Pembangkit Listrik Tiba di Ambon

Jumat, 17 Maret 2017 18:51:09
3697 klik
Antara Maluku -- Kapal pembangkit listrik Karadeniz Powership Yasin Bey milik Karpowership Grup Energi Karadeniz, Istanbul, Turki, tiba di Ambon, Maluku. Kapal berkapasitas 60 megawatt (MW) tersebut saat ini berlabuh di perairan Desa Waai, Kabupaten Maluku Tengah, menunggu waktu peresmian dan operasional, kata Deputi Manajer Hukum dan Humas PT PLN Maluku dan Maluku Utara Edward Peea di Ambon, Jumat.

Places di Kota Ambon

Bandara Pattimura

Minggu, 10 April 2011 20:08:45
PT Angkasa Pura I, BUMN pengelola bandara komersial di kawasan Indonesia tengah dan timur, Februari lalu mengumukan kinerja 2010-nya. Disebutkan bahwa 5 dari 12 bandara yang dikelolanya masih merugi. Salah satunya adalah Bandara Pattimura, yang angka...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara