Pemprov Jabar Inginkan 20 Persen Saham Wayang Windu 3
Jumat, 4 Februari 2011 22:15:19
2967 klik
Antara -- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat, akan memberikan toleransi terhadap PT Star Energy selaku pelaksana proyek pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Wayang Windu Unit III, terkait permintaan kepemilikan saham BUMD pada proyek tersebut sebesar 20 persen.
''Rencana kepemilikan saham ini sebenarnya sudah ada MoU dengan pihak PT Start Energy dengan BUMD Jabar dalam hal ini PT Jasa Sarana. Namun, kelihatannya belum ada kesepahaman rencana kepemilikan saham sebesar 20 persen ini. Kalau pihak Star Energy tidak menghendaki kepemilikan saham BUMD sebesar itu, tentu kita masih tolelir. Ini masih bisa kita negosiasikan,'' kata Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, di Bandung, Jumat.
Gubernur Jabar menyatakan, berdasarkan pengalaman pada proyek Wayang Windu Unit I dan II pendapatan daerah hanya bersumber dari royalti saja, padahal, proyek tersebut berada di wilayah Jawa Barat.
''Rencana kepemilikan saham ini sebenarnya sudah ada MoU dengan pihak PT Start Energy dengan BUMD Jabar dalam hal ini PT Jasa Sarana. Namun, kelihatannya belum ada kesepahaman rencana kepemilikan saham sebesar 20 persen ini. Kalau pihak Star Energy tidak menghendaki kepemilikan saham BUMD sebesar itu, tentu kita masih tolelir. Ini masih bisa kita negosiasikan,'' kata Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, di Bandung, Jumat.
Gubernur Jabar menyatakan, berdasarkan pengalaman pada proyek Wayang Windu Unit I dan II pendapatan daerah hanya bersumber dari royalti saja, padahal, proyek tersebut berada di wilayah Jawa Barat.
Berita Jawa Barat
- Bupati Karawang Dinyatakan Positif Corona
- Wali Kota Bogor Bima Arya Positif Corona
- Resep Wali Kota Bogor Bima Arya Bisa Sembuh dari Corona
- Wakil Wali Kota Bandung Sembuh dari Virus Corona
- Bupati Karawang yang Positif Covid-19 Dinyatakan Sembuh
- Inilah Tugu Bola Dunia Senilai Rp5 M yang Percantik Majalengka
- Genap 100 Tahun, Gedung Sate Punya Wajah Baru
- Hotel Ibis Budget Kini Hadir di Cirebon
- AMD Property Group Mulai Bangun Ibis Hotel di Cirebon
- Ridwan Kamil Lantik Walikota Cirebon 2018-2023
Places di Jawa Barat
5 Gram Coffee, Cibinong
Minggu, 30 Juli 2023 00:56:33
PT Van Aroma, Gunung Putri, Kabupaten Bogor
Sabtu, 28 Agustus 2021 18:48:57
Pemerintah Kota Cirebon
Senin, 6 Mei 2019 16:06:01
Hotel di Jawa Barat
Ibis Budget Cirebon Hotel, Kota Cirebon
Senin, 6 Mei 2019 18:36:43
Padma Hotel Bandung, Kota Bandung
Minggu, 5 Mei 2019 16:01:30
Rumah Tawa Hotel, Kota Bandung
Sabtu, 30 Maret 2019 17:51:30
Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.
Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara