Uskup Atambua Tolak Pembangunan Markas TNI
Kamis, 31 Juli 2008 21:59:17
4601 klik
Kompas -- Uskup Atambua Mgr. Dr. Dominikus Saku, Pr, secara tegas menolak rencana TNI untuk membangun batalyon baru dan Kompi Kavaleri tank di wilayah Kabupaten Belu dan Timor Tengah Utara (TTU). Pembangunan markas di dua kabupaten ini bukan merupakan kebutuhan mendesak. Masyarakat saat ini hanya membutuhkan keadilan sosial. Uskup Dominikus mengatakan hal ini kepada wartawan seusai bertatap muka dengan Komadan Korem 161/Wirasakti Kupang, Kolonel (Inf) Winston Pardamean Simanjuntak di Istana Keuskupan Atambua.
Berita Nusa Tenggara Timur
- Ongkos Investasi Industri Garam di NTT Rp 1,8 Triliun
- Bupati Kupang Periode 2014-1019 Dilantik
- Pusat Pemerintahan Kabupaten Kupang Pindah
- Bupati Kupang Titu Eki Mulai Tinggal di Oelamasi
- Stres Ibu Kota Dipindahkan, PNS Kabupaten Kupang Ambil Cuti
- Oktober, Pemkab Kupang Pindah ke Oelamasi
- Kantor Bupati Sumba Tengah Dibongkar, Bupati Pindah Ruang Kerja
- Bangunan Kantor Gubernur NTT Dirancang Mirip Sasando
- Belum Berizin, Presiden tak Resmikan Kantor Gubernur NTT?
- Peresmian Gedung Baru Kantor Gubernur NTT Ditunda Hingga Akhir Januari 2017
Places di Nusa Tenggara Timur
MV Karadeniz Powership Gokhan Bey, Pembangkit Listrik Terapung Kupang
Kamis, 6 April 2017 12:31:07
Pemerintah Kabupaten Kupang
Kamis, 2 Maret 2017 16:37:51
Pemerintah Kabupaten Sumba Timur
Sabtu, 13 Juni 2015 12:28:20
Hotel di Nusa Tenggara Timur
Sotis Hotel Kupang, Kota Kupang
Jumat, 12 April 2019 17:03:58
Aston Kupang Hotel & Convention Center, Kota Kupang
Kamis, 3 Agustus 2017 16:46:16
SMKN 3 Hotel, Kota Kupang
Kamis, 3 Agustus 2017 13:04:23
Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.
Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara