Riau

  • Hari Senin Nanti, Speed Boat Ini Akan Berlabuh di Halaman Kantor Bupati Bengkalis

    Sabtu, 28 Juni 2014 17:01:09
    1119 klik
    Siak One -- Dampak tidak dibayarnya pekerjaan pengadaan speed boat senilai Rp1,93 miliar oleh pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Bagian Perlengkapan Tahun Anggaran 2013 lalu, membuat rekanan dari CV JOE & CO akan mengembalikan Speed yang sudah siap tapi tak dibayar tersebut ke Pemerintah Kabupaten Bengkalis. Rencananya, Senin (30/6) mendatang, pihak rekanan akan meletak speed boat yang sekarang berada didesa kelapapati itu dihalaman kantor Bupati Bengkalis.
  • Kantor Bupati Inhil Akan Dipindahkan ke Parit 6 Tembilahan Hulu

    Senin, 23 Juni 2014 19:12:31
    6035 klik
    Kapur News -- Kantor Bupati Indragiri Hilir (Inhil) yang kini terletak di Jalan Akasia Tembilahan, rencananya dipindahkan ke Parit 6, Kecamatan Tembilahan Hulu. Rencana tersebut diungkapkan Bupati Inhil, HM Wardan saat menyampaikan sambutannya pada pertemuan Gubernur Riau, H Annas Maamun dengan sejumlah pejabat eselon II, III dan IV di lingkungan Pemkab Inhil, yang digelar di Gedung Daerah Engku Kelana, Jalan Baharuddin Yusuf Tembilahan, pekan kemarin. ''Tadi kita sudah ajak Pak Gubri untuk melihat lokasi pembangunan jembatan penyeberangan di Parit 6 dan beliau menginginkan Kantor Bupati Inhil dipindah kesana,'' ujar Bupati.
  • Raup 30 Suara, Anak Gubernur Riau jadi Wakil Bupati Rohil Terpilih

    Rabu, 4 Juni 2014 06:07:45
    1943 klik
    Riau Terkini -- Erianda, SE, putra Gubernur Riau Annas Maamun, terpilih menjadi Wakil Bupati Rokan HIlir periode 2011-2016 dengan perolehan 30 suara dalam pemilihan oleh DPRD setempat, mengalahkan Karmila Sari, S.Kom, MM, yang hanya meraih 4 suara. Terpilihnya Erianda, dalam proses pemlihan dalam rangkaian sidang paripurna DPRD Rohil, Selasa (3/6/14), mulai pukul 21.44 WIB, berakhir pukul 23.52 WIB, dihadiri 34 dari 40 anggota DPRD, dipimpin Wakil Ketua Muhammad Ridwan, S.Ip, disaksikan Bupati Suyatno.
  • Waduh, Ruangan Kantor Bupati Kuansing Bocor Lagi

    Kamis, 15 Mei 2014 15:06:38
    1803 klik
    Hallo RIau -- Permasalahan di kantor Bupati Kuansing tak sepenuhnya hilang pasca rehabilitasi dan perluasan yang dilakukan tahun 2012 hingga tahun 2013 lalu. Rabu (14/5/2014) yang lalu, pasca hujan lebat yang mengguyur Kuansing setidaknya dua ruangan tergenang air di lantai II. Bahkan ruang kerja Bupati Sukarmis dak luput dari kebocoran hingga membuat air masuk ke ruang kerja orang nomor satu di Kuansing. Tak pelak kejadian ini membuat Bupati H Sukarmis kesal.
  • KPK Tegaskan Kasus Gratifikasi Bupati Indragiri Hulu Yopi Arianto Masuki Tahap Penyelidikan Awal

    Senin, 28 April 2014 16:30:32
    2090 klik
    Politik Riau -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan, telah melakukan penyelidikan awal dugaan kasus gratifikasi yang melibatkan Bupati Indragiri Hulu (Inhu) Yopi Arianto, yang dilaporkan Jaringan Pemberantasan Korupsi (JPK) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Provinsi Riau. Yopi Arianto dilaporkan ke KPK karena telah menerima dugaan gratifikasi dari perusahaan tambang, sawit dan HTI, yang nilainya mencapai puluhan miliar pada awal Pebruari 2014, salah satunya menerima gratifikasi dari PT Riau Bara Harum (RBH) sebesar Rp 2 miliar per bulan.
  • Dilalap Si Jago Merah, Kantor Bupati Indragiri Hilir Rata dengan Tanah

    Jumat, 11 April 2014 14:26:19
    6036 klik
    Delik News -- Kantor Bupati Indragiri Hilir (Inhil), Provinsi Riau, dinihari tadi terbakar. Akibat musibah ini, seluruh bangunan rata dengan tanah. Kapolres Inhil AKBP Suwoyo, mengatakan, kebakaran hebat ini terjadi sekira pukul 02:00 WIB dinihari. Karena besarnya lumatan api, petugas pemadam kebakaran baru bisa memadamkannya empat jam kemudian. Kebakaran itu disaksikan langsung Bupati Inhil HM Wardan. Sang bupati melihat sendiri bagaimana perkantoran yang sebagian besar bangunannya terbuat dari kayu itu habis dilalap api.
  • Bupati Indragiri Hulu Dipolisikan Seorang Wanita

    Selasa, 18 Maret 2014 15:57:35
    1978 klik
    Tribun News -- Seorang perempuan berinisial NP (23) didampingi kuasa hukumnya mendatangi Bareskrim Polri melaporkan Bupati Indragiri Hulu Riau Yopi Arianto, Selasa (18/3/2014). Dengan mengenakan kerudung dan masker serta didampingi pengacaranya, ia mengungkapkan cerita pahit ketika dirinya bekeja sebagai honorer Satpol PP di Kantor Bupati Indragiri Hulu.
  • Resmikan Grand Hotel, Pemkab Inhil Harap Berkontribusi pada Daerah

    Sabtu, 15 Maret 2014 13:32:52
    6308 klik
    Riau Terkini -- Keberadaan bidang jasa perhotelan telah memberikan pengaruh dan andil dalam pembangunan di Kabupaten Indragiri Hilir. ''Berdirinya Grand Hotel Tembilahan ini dapat membantu pertumbuhan perekonomian, khususnya di Negeri Seribu Jembatan ini,'' ungkap Asisten II Setdakab Inhil Fauzan, saat meresmikan Grand Hotel Tembilahan Jl Batang Tuaka Tembilahan, Sabtu (15/3/14).
  • Korupsi PON dan Kehutanan, Rusli Zainal Divonis 14 Tahun Penjara

    Rabu, 12 Maret 2014 16:45:18
    2370 klik
    Detik -- Majelis Hakim Tipikor Pekanbaru memberikan vonis 14 tahun penjara terhadap terdakwa mantan Gubernur Riau Rusli Zainal. Putusan ini lebih ringan 3 tahun dari tuntutan jaksa 17 tahun. Putusan itu dibacakan Ketua Majelis Bachtiar Sitompul, Rabu (12/3/2014) sore di PN Pekanbaru, Jl Teratai, Pekanbaru. Majelis hakim dalam putusan menyatakan terdakwa terbukti melakukan tindak pidana korupsi bidang kehutanan. Begitu juga terbukti menerima suap dalam kasus pembangunan venue PON dan menyuap anggota DPRD Riau untuk meloloskan anggaran.
  • Izin Pelabuhan BSL dan BSSR Bengkalis di Pertanyakan

    Jumat, 7 Maret 2014 13:59:45
    1337 klik
    Pesisir One -- Pelabuhan Bandar Sri Laksamana (BSL) dan Pelabuhan Bandar Sri Setia Raja (BSSR) Selat Baru Kabupaten Bengkalis hingga saat ini masih belum mengantongi izin operasional. Padahal, Dua Pelabuhan sampai hari ini masih digunakan untuk memberangkatkan penumpang baik dalam maupun luar negeri. Hal itu di katakan Kepala Kesyahbandaran dan Otoritas pelabuhan Bengkalis Muhammad Fikri saat ditemu, Jum'at (7/3/2014). Pihak syahbandar sendiri terus mengirimkan surat kepada pemerintah daerah Kabupaten Bengkalis untuk mempertanyakan Proses terkait izin Dua pelabuhan tersebut.
‹‹ 1 ... 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 ››

Places di Riau

Pemerintah Kabupaten Kampar

Jumat, 29 Mei 2015 06:45:13
Desa Kubang Jaya di Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar, Riau, terlihat amat sibuk sepanjang Mei 2015 ini. Rombongan pejabat negeri ini --mulai dari pejabat tingkat kecamatan, kabupaten, kementerian, militer, wakil rakyat, hingga ke pejabat lembaga...

Pelabuhan Bandar Sri Laksamana, Kabupaten Bengkalis

Jumat, 15 Mei 2015 18:13:41
Wilayah Kabupaten Bengkalis, Provinsi Riau, tak hanya berada di Pulau Sumatera. Ibukota kabupaten pun, Kota Bengkalis, adanya d Pulau Bengkalis, yang berada di tepian Selat Malaka. Walhasil, wajar kalau amat banyak pelabuhan di Kabupaten Bengkalis. M...

Pemerintah Kabupaten Bengkalis

Jumat, 15 Mei 2015 16:08:54
Di era tsunami Aceh dulu, sebuah perahu nelayan terdampar di halaman depan Hotel Medan, yang berada di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Banda Aceh....

Hotel di Riau

Twin Hotel, Kabupaten Bengkalis

Kamis, 2 Mei 2019 23:02:17
Twin Hotel merupakan hotel yang paling dekat jaraknya dari Kantor Bupati Bengkalis. Jarak keduanya hanya terpisah sekitar 250 meteran. Berstatus non-bintang, hotel 4 lantai tanpa lift ini punya 42 kamar yang seluruhnya full-AC. Dan meski tergolong ho...

SR Altha Hotel, Kabupaten Kampar

Kamis, 2 Mei 2019 20:28:58
Bupati Kabupaten Kampar punya rumah dinas besar dan berhalaman luas di Bangkinang. Mau mencicipi menginap di rumah Pak Bupati? Mungkin sulit mendapat kesempatan itu. Kalau mau menginap di tetangga sebelahnya, pasti tak sulit. Tetangga dekatnya itu ta...

Aryaduta Hotel Pekanbaru, Kota Pekanbaru

Selasa, 30 Mei 2017 17:46:37
Untungkah punya hotel bintang 5? Berapa pendapatan per tahunnya? Kalau ini ditanyakan ke Pemerintah Provinsi Riau, sebagai 'pemilik' Aryaduta Hotel Pekanbaru, jawabnya adalah tak terlalu menguntungkan. Soalnya, sejak hotel hasil proyek BOT (built ...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara