Jember

  • Mau Tahu Kekayaan Para Srikandi Pilkada Jatim? Ini Daftarnya

    Rabu, 12 Nopember 2014 22:05:34
    2762 klik
    Surya -- Para srikandi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Timur (Jatim) tahun ini ternyata memiliki kekayaan yang tak kalah besar. Berdasarkan pengumuman Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Universitas Negeri Surabaya (Unesa), Kamis (12/11/2015), di urutan pertama terbesar adalah calon wakil bupati Lamongan, Kartika Hidayati, dengan kekayaan Rp 73,8 miliar. Berikutnya, dr Faida yang maju sebagai Calon Bupati Jember melaporkan harta kekayaannya sebanyak Rp 7 miliar. Lalu ada Risma, yang merupakan calon incumbent Wali Kota Surabaya. Risma melaporkan daftar kekayaan sebesar Rp 1,8 Miliar.
  • Sampoerna Resmikan Pabrik SKT Baru di Jember

    Kamis, 13 Juni 2013 20:30:48
    1961 klik
    Jember -- PT HM Sampoerna Tbk. (Sampoerna) hari ini meresmikan pabrik sigaret kretek tangan (SKT) baru di Jember, Jawa Timur. Pabrik tersebut menyerap sekitar 4.500 pekerja dan akan mendorong pembangunan ekonomi di wilayah Jember. Pabrik baru seluas lebih dari 23.000 m2 yang terletak di Kecamatan Silo, Jember, tersebut, akan memproduksi Dji Sam Soe.
  • Ini 5 Bupati Berpenghasilan Tertinggi di Jatim

    Selasa, 18 Desember 2012 16:33:27
    7630 klik
    Tempo -- Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA) Jawa Timur mengeluarkan rilis terkait penghasilan bupati dan wakil bupati kabupaten dan kota se-Provinsi Jawa Timur tahun 2012. Koordinator FITRA Jawa Timur, Dahlan, mengatakan, bupati dan wakil bupati lima kabupaten, yakni Sidoarjo, Gresik, Jember, Malang, dan Pasuruan, memperoleh penghasilan tertinggi. Bupati Sidoarjo memperoleh penghasilan Rp 78,5 juta per bulan, sedangkan penghasilan Wakil Bupati Sidoarjo Rp 72,6 juta. Dengan demikian, total penghasilan Bupati Sidoarjo selama setahun sebesar Rp 942 juta, sementara wakilnya Rp 871 juta. Sedangakn penghasilan Bupati Gresik, Jember, Malang, dan Pasuruan sama, yakni Rp 66,1 juta per bulan, dan wakil bupati Rp 60 juta per bulan. Selama setahun, bupati keempat daerah itu memperoleh penghasilan Rp 793 juta, sedangkan wakilnya Rp 723 juta.
  • Hari Aksara: Enam Kepala Daerah Dapat Penghargaan

    Minggu, 16 September 2012 22:25:09
    5615 klik
    Kompas -- Sebanyak enam kepala daerah menerima penghargaan Anugerah Aksara dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Para penerima penghargaan yang terdiri dari dua gubernur, tiga bupati, dan satu wali kota itu dianggap berjasa dalam mengentaskan tunaaksara. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh menyerahkan penghargaan itu dalam puncak peringatan Hari Aksara Internasional Ke-47 di Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Minggu (16/9/2012). Penghargaan terdiri dari dua macam, yakni anugerah aksara madya dan pratama. Gubernur Kalteng A Teras Narang, Bupati Jember (Jawa Timur) MZA Djalal, dan Wali Kota Palangkaraya Riban Satia menerima Anugerah Aksara Madya. Adapun Gubernur Jatim Soekarwo, Bupati Nias Selatan (Sumatera Utara) Idealisman Dachi, dan Bupati Dairi (Sumut) KRA Johnny Sitohang menerima Anugerah Aksara Pratama.
  • Orang Sakit Sumbang PAD Tertinggi Jember

    Selasa, 31 Juli 2012 17:09:23
    10729 klik
    Surya -- Ada tren baru pemerintah kota atau kabupaten meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD). Di Kabupaten Jember, orang sakit rupanya menjadi cara instan bagi sejumlah daerah untuk mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD). Buktinya, pada tahun 2011 lalu, orang sakit menyumbangkan pendapatan sebesar Rp 92,7 miliar dari total PAD sebesar Rp 200 miliar. Pendapatan pos itu paling tinggi dibandingkan dari sektor lain. Sisanya dibagi dari pendapatan sejumlah sektor seperti pariwisata dan retribusi. Dari angka 92,7 miliar itu, penyumbang paling tinggi merupakan orang miskin yang berobat di RSD dr SOebandi Jember yang mencapai Rp 70 miliar, sisanya didapatkan dari RSUD Kalisat, RSUD Balung dan 49 Puskesmas se Jember.
  • Dandim Jember Siapkan 600 Personel TNI

    Senin, 26 Maret 2012 18:46:32
    14061 klik
    Kompas -- Untuk menghadapi aksi unjuk rasa menolak rencana kenaikan harga bahan bakar minyak, Selasa besok, hari ini, Senin (26/3/2012), Polres Jember melibatkan pasukan TNI dalam gelar pasukan di Alun-alun Jember, Jawa Timur. Sedikitnya 800 personel dari Polri dan TNI disiapkan untuk pengamanan aksi yang diperkirakan kan melibatkan 5.000 orang kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan.
  • Abu Gunung Bromo Selimuti 24 Kecamatan

    Senin, 20 Desember 2010 21:16:33
    16046 klik
    Vivanews -- Asap tebal berwarna kelabu akibat erupsi yang terjadi di Gunung Bromo, Probolinggo, Jawa Timur berakibat hujan abu di 24 kecamatan di Kabupaten Probolinggo. Kondisi terparah terjadi di dua kecamatan, yakni Sukapura dan Kecamatan Sumber. ''Di tempat tersebut abu mencapai ketebalan 10 cm,'' kata Bupati Probolinggo Hasan Aminuddin. Hal serupa, tambah Aminuddin, juga menimpa kabupaten Lumajang dan Jember.
‹‹ 1 2 ››

Places di Jember

Lippo Plaza Jember, Jember Icon, Kabupaten Jember

Sabtu, 22 Juli 2017 06:27:28
Mundur setahun dari rencana awal, Lippo Plaza Jember akhirnya resmi dibuka pada Ramadhan lalu: 31 Mei 2017. Bupati Jember dr Faida MMR meresmikan pusat perbelanjaan itu pada jam buka puasa, sekaligus meresmikan pembukaan gerai Matahari Department Sto...

Pemerintah Kabupaten Jember

Jumat, 21 Juli 2017 01:50:03
Tahun 2010, orang sakit, alias pendapatan dari rumah sakit umum daerah, jadi penyumbang PAD terbesar bagi Kabupaten Jember: Rp 82,5 miliar dari total PAD yang Rp 150 miliar. Tahun-tahun berikutnya begitu juga. ''Ironis,'' kata banyak orang. ''Orang s...

Hotel di Jember

Aston Jember Hotel & Conference Center, Kabupaten Jember

Jumat, 21 Juli 2017 20:38:06
Soft opening hotel tak selalu menjadi basa-basi penanda beroperasinya sebuah hotel. Aston Jember Hotel & Conference Center bisa jadi bukti. Melakukan soft opening pada 10 Juni 2013, hotel di pinggir Kali Jompo ini baru benar-benar beroperasi penuh, a...

Bandung Permai Hotel, Kabupaten Jember

Jumat, 21 Juli 2017 07:11:20
Bandung Permai Hotel hadir sejak 1982 di pinggiran kota Jember. Tapi itu dulu. Meski jaraknya ke alun-alun Kabupaten Jember sekitar 4,5 kilometer, lokasi hotel bintang 3 ini sekarang sudah terhitung sebagai pusat keramaian kota Jember. Setidaknya kar...

Asri Hotel, Kabupaten Jember

Jumat, 21 Juli 2017 05:56:56
Ingin menonton film di cineplex tanpa perlu naik eskalator ataupun lift, alias bukan di mall atau plaza? Di Jember masih bisa. Di New Star Cineplex Jember. Gedung bioskop ini masih bergaya tempo dulu. Bioskopnya masih menapak ke bumi. Film-filmnya te...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara