Wartawan di Lampung Jadi Tersangka Pelanggaran Batas Area PT Great Giant Pineapple

Senin, 21 Desember 2009 15:23:05
2104 klik
Tempo -- Kepolisian Sektor Terbanggi Besar, Lampung Tengah menetapkan wartawan Surat Kabar Harian Lampung Post, Agus Hermanto sebagai tersangka pelanggaran batas wilayah milik PT Great Giant Pineapple.

Masalah bermula dari investigasi Agus terhadap dugaan manipulasi pajak penggunaan air bawah tanah, yang dilakukan oleh PT Great Giant Pineapple. Perusahaan perkebunan nanas terbesar di Lampung itu hanya melaporkan 54 sumur bor dari 190 sumur bor ke pemerintah daerah. Akibatnya, pemerintah Lampung dan Kabupaten Lampung Tengah dirugikan puluhan milyar rupiah.

Places di Lampung Tengah

PT Great Giant Pineapple, Terbanggi Besar, Lampung Tengah

Selasa, 06 Mei 2014 23:29:42
No Trespassing. Mungkin sudah ribuan kali kita lihat 'warning' semacam itu di film-film Hollywood. Dan ribuan kali itu pula larangan itu dilangggar. Di sini, hal serupa juga terjadi. Wartawan Lampung Pos pernah di-BAP-kan karena melakukan pela...

Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah

Sabtu, 03 Mei 2014 09:59:11
Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah mematok pendapatan asli daerah (PAD) sebesar Rp 43,8 miliar. Tiba-tiba, salah satu pembayar pajak dan retribusinya menyetor Rp 39 miliar. Beres dong pekerjaan Dispenda? Serasa mendapat durian runtuh? Ya, begitulah....

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara