Gunakan Gelar Ilegal, Bupati Seram Bagian Timur Dilaporkan Ke Polisi
Jumat, 19 Oktober 2012 18:55:20
2580 klik
Bisnis KTI -- Bupati Seram Bagian Timur (SBT) Abdullah Vanath dilaporkan ke polisi atas dugaan melakukan tindak pidana penggunaan gelar 'Magister Managemen Pemerintahan' (MMP) ilegal dari Universitas Teknologi Surabaya (UTS).
Direktur SBT Media Centre, Abdul Djabar Tianotak, di Ambon, Jumat, menyatakan, Bupati Vanath dilaporkan bersama enam pejabat di Kabupaten SBT sebagai terlapor I. Sedangkan pimpinan UTS sebagai terlapor II.
Terlapor II dilaporkan karena menyelenggarakan kelas jauh yang ternyata telah dilarang Kopertis Wilayah XII, sesuai surat edaran Dirjen Dikti maupun Direktur Kelembagaan Kemendiknas. Sedangkan terlapor I disebut tidak menjalani kuliah yang wajar, mengikuti ujian pada 25 Februari 2012, dan besoknya (26/2) diwisuda.
Direktur SBT Media Centre, Abdul Djabar Tianotak, di Ambon, Jumat, menyatakan, Bupati Vanath dilaporkan bersama enam pejabat di Kabupaten SBT sebagai terlapor I. Sedangkan pimpinan UTS sebagai terlapor II.
Terlapor II dilaporkan karena menyelenggarakan kelas jauh yang ternyata telah dilarang Kopertis Wilayah XII, sesuai surat edaran Dirjen Dikti maupun Direktur Kelembagaan Kemendiknas. Sedangkan terlapor I disebut tidak menjalani kuliah yang wajar, mengikuti ujian pada 25 Februari 2012, dan besoknya (26/2) diwisuda.
Berita Maluku
- Akhirnya Pembangunan PLTU Waai Dilanjutkan
- PLN Ambil Alih Pembangunan PLTU Waai
- Jokowi Gelisah Lihat PLTU Mangkrak di Maluku
- Kapal Pembangkit Listrik Tiba di Ambon
- Kapal Pembangkit Listrik Jamin Pasokan di Ambon
- Wings Air Buka Rute Penerbangan Ambon-Dobo
- IAIN Ambon akan Buka Prodi Musik Islami
- Tambang Emas di Pulau Romang Ditutup Sementara
- Izin Perusahaannya dii Tual Dicabut Menteri Susi, Ini Komentar Tomy Winata
- Perusahaan Ikan Tomy Winata Diserahkan ke Pemerintah
Places di Maluku
MV Karadeniz Powership Yasin Bey, Pembangkit Listrik Terapung Maluku Tengah
Rabu, 5 April 2017 14:45:14
Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara
Jumat, 5 Desember 2014 02:19:32
Tambang Emas Gunung Botak, Pulau Buru
Selasa, 13 Mei 2014 08:10:04
Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.
Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara