Pemkab Intan Jaya Tertibkan Lokasi Tambang Emas di Degeuwo

Senin, 14 September 2009 22:21:35
2127 klik
Tabloid Jubi -- Tak mau terulang pengalaman buruk di Kabupaten Nabire dan Paniai, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Intan Jaya yang baru dimekarkan ternyata mengambil langkah cepat menangani sumber-sumber potensial di daerah. Termasuk tambang emas yang terdapat di sepanjang Sungai Kemabu (Degeuwo).

Hal ini seperti dikatakan Kepala Sub Bidang Pertambangan Umum Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Intan Jaya, Willyborodus Magai, S.Sos kepada JUBI di Nabire, Senin (14/9). ''Mulai pertengahan September ini, pemerintah daerah melalui instansi teknis akan menertibkan area penambangan emas yang ada di sepanjang kali Kemabu,'' tandasnya.

Places di Intan Jaya

Bandara Bilogai, Kabupaten Intan Jaya

Kamis, 15 Maret 2012 19:25:41
Departemen Perhubungan tak punya data banyak soal Bandara Bilogai, atau Biloga, atau Bilorai. Yang ada hanya info koordinat lokasi dan lokasinya yang masih tercatat berada ...

Pemerintah Kabupaten Intan Jaya

Kamis, 15 Maret 2012 17:25:50
Salah satu pesawat andalan Susi Air, Cessna Grand Caravan, pada 23 November 2011 lalu jatuh di Bandara Bilogai. Penye...

Kirim kargo ke Ambon?
Percayakan saja kepada Sewukuto. Cepat, Aman, Terjangkau.

Jadwal Kapal Laut
Jadwal kapal laut lintas nusantara